BLOG sebagai MEDIA PEMBELAJARAN
BLOG sebagai MEDIA PEMBELAJARAN BLOG sebagai MEDIA PEMBELAJARAN Resume Ke - : 5 Gelombang : 29 Hari/Tanggal : Rabu / 28 Juni 2023 Tema : BLOG sebagai MEDIA PEMBELAJARAN Nara Sumber : DAIL MA’RUF,M.Pd Moderator : HELWIYAH,S.Pd ,M.M Materi kelas malam ini adalah “ Blog sebagai media pembelajaran.” Blog dikenal awalnya saat reformasi di Indonesia tahun 1998. Jhon Barger yang mengenalkannya. Pada mulanya “ Blog” hanya dimanfaatkan sebagai buku harian, yang pada akhirnya berkembang hingga menjadi 12 jenis blog, yaitu : 1. Blog Pendidikan yang biasa digunakan oleh pelajar, guru dan dosen. 2. Blog Sastra ,biasa digunakan oleh sastrawan,budayawan,dikenal dengan Litblog yaitu Literasi Blog yang isinya seputar dunia sastra 3. Blog Pribadi , biasa disebut buku harian online , isinya tentang pengalaman keseharian seseorang baik suka maupun duka. 4. Blog Bertopik, yaitu blog yang membahas topic tertentu. 5. Blog Kesehatan, lebih spesifik tentang Kesehatan, k